Selasa, 23 Oktober 2018

Cara Membuka Rekening BCA

Untuk menjadi nasabah BCA sangatlah mudah, tergantung anda ingin membuka rekening pada tahapan apa.


mari simak cara mudah untuk menjadi nasabah di bawah ini :

1. Rekening BCA Tahapan
- Individu/yayasan
- Mengisi formulir permohonan melalui aplikasi online ataupun datang langsung ke kantor cabang bank BCA.
- Kartu identitas diri yang masih berlaku serta NPWP
- Saldo setoran awal untuk Tabungan BCA Tahapan baik dengan Paspor BCA Silver, Gold ataupun Platinum yaitu sebesar Rp500 ribu. Untuk setoran selanjutnya minimal adalah Rp50 ribu.
-Memiliki saldo rata-rata perbulan Rp100 ribu.
-Saldo minimum yang ditahan sebesar Rp50 ribu.
-Dikenakan biaya administrasi setiap bulan dan ada biaya pembuatan ataupun penggantian kartu ATM.




2. Rekening BCA Xpresi
untuk membuka rekening BCA Xpresi hampir sama cukup  “Daftar Online” atau datang langsung ke kantor cabang BCA. Untuk persyaratannya, BCA Xpresi memiliki persyaratan yang berbeda sesuai dengan golongan umur. Pendaftarannya bisa diwakilkan untuk anak yang berumur kurang dari 12 Tahun.

Untuk anak usia lebih dari 17 tahun maka persyaratannya hanya membawa Fotokopi KTP dan Fotokopi NPWP. Jika tidak memiliki NPWP maka bisa mengisi form surat pernyataan tanpa NPWP yang bisa diunduh melalui website www.bca.co.id .

3. tahapan Berjangka BCA
Cara membuka rekening ini hampir sama dengan yang lain, anda bisa daftar online atau mendatangi KCP BCA terdekat<hanya saja ada beberapa persyaratan,

diantaranya :
- Usia Nasabah
Minimal 12 tahun dan maksimal 60 tahun
- Jenis Nasabah
Perorangan
- Setoran Awal
Rp500.000
-Minimum Setoran Selanjutnya
Rp500.000
-Saldo Minimal
Rp500.000
- Tenor Minimal
1 tahun
- Tenor Maksimal
20 tahun
-Jumlah Minimum Tabungan
1


3. Tahapan Gold


4. Tabunganku 




BAca juga : Cek Saldo BCA




Tidak ada komentar:

Posting Komentar